Jumat, 02 September 2011

Hadits Arba'in Digital



Maka sesungguhnya kami telah meriwayatkan daripada Ali ibn
Abi Talib, Abdullah ibn Mas‘uud, Mu‘az ibn Jabal, Abu al-Darda’, Ibnu ‘Umar, Ibnu ‘Abbas, Anas ibn
Malik, Abu Hurairah dan Abu Sa’id al-Khudrie r.a. daripada berbagai-bagai jalan (sanad) dengan
riwayat yang bermacam-macam bahawa Rasulullah SAW bersabda: “Barangsiapa yang menghafal atas
umatku empat puluh hadis daripada (hadis yang) berkenaan dengan agama mereka, nescaya Allah akan
membangkitkannya pada hari kiamat dalam golongan para fuqaha’ dan ‘ulama.”
Dalam suatu riwayat
lain: “Nescaya Allah akan membangkitkannya sebagai seorang faqih dan ‘alim. 





Dalam riwayat Abu al-Darda’: “dan telah adalah aku (iaitu Rasulullah) pada hari kiamat menjadi orang yang memberikan syafa‘at dan saksi kepadanya”. Dalam riwayat Ibnu Mas‘uud : “dikatakan kepadanya (orang yang menghafal 40 hadis) masuklah engkau daripada mana-mana pintu syurga yang engkau mahu”. Dalam riwayat Ibnu ‘Umar : “nescaya dia ditulis termasuk dalam golongan ‘ulama’, dan dibangkitkan dalam golongan para syuhada’ ”.

Sekian diatas itu adalah muqadimah dari hadits arba'in.
Untuk mendownload hadits arba'in digital bisa didownload dibawah [KLIK GAMBAR]





Note : File ini berbentuk PDF, bisa digunakan menggunakan program Adobe Reader.
           Bisa diakses lewat  PC ataupun HP [bagi yg memiliki aplikasi PDF] !


Kebenaran hanya milik Allah, kesalahan isi dan tulisan adalah milik saya dan saya berlindung kepada Allah atas kebodohan saya.
ASSALAMUALAIKUM WARAKHMATULLAH HIWABAROKATU :D

AUTHOR : ANDY NUR Samarinda, Kalimantan Timur

Artikel Hadits Arba'in Digital, diterbitkan oleh Andy Nur pada hari Jumat, 02 September 2011. Semoga artikel ini dapat bermanfaat dan dapat menambah wawasan anda. Saya ini adalah manusia biasa yang terObsesi ingin menjadi seorang Programmer & Web Designer ya walaupun sampai hari ini, jam ini, menit ini dan detik ini belum kesampean (Hehee :D). Ingin menjadi orang yang bermanfaat bagi orang lain dan bisa berinovasi lagi itu tentu. "TOTALITAS SEBUAH KUALITAS"
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

CRASHER TEAM Source by Andy Nur

 
Edited by Andy Crasher | CreditLasantha - Premium Blogger Themes | Crasher Team
Loading...